Program Pengabdian Masyarakat (PKM) Dosen Jurusan Teknik Informatika dan Komputer (TIK) Politeknik Negeri Ujung Pandang di Desa Lantang, Takalar

Takalar, 29 Agustus 2024 Hari ini, dosen-dosen dari Jurusan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Politeknik Negeri Ujung Pandang melaksanakan program pengabdian kepada masyarakat di Desa Lantang, Kabupaten Takalar. Kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen Politeknik Negeri Ujung Pandang untuk berkontribusi dalam pengembangan masyarakat melalui pemanfaatan teknologi informasi. Dalam pengabdian ini, tim dosen TIK mempersembahkan sebuah Website Desa yang dirancang khusus […]

Tim PPDM Prodi TMJ-PNUP, Latih Aparatur Desa Nisombalia dalam Mengelola Website untuk Persiapan Menjadi Desa Digital

Dalam upaya meningkatkan pelayanan publik dan memperkuat komunikasi antara pemerintah desa dan masyarakat, Tim Pengabdian Masyarakat Politeknik Negeri Ujung Pandang telah menyelenggarakan acara sosialisasi dan penyerahan website desa Nisombalia pada hari 29 Juli 2024. Acara ini bertujuan untuk memperkenalkan fitur-fitur baru dari website desa serta memberikan pelatihan mengenai cara penggunaannya kepada warga dan perangkat desa. Acara dimulai dengan sambutan dari Bapak […]

2 Dosen TMJ Raih Penghargaan Membanggakan di Hari Kemerdekaan

17 Agustus tidak hanya menjadi perayaan hari kemerdekaan RI, tapi juga menjadi momentum untuk semua instansi termasuk Politeknik Negeri Ujung Pandang untuk memberikan penghargaan dan apresiasi kepada insan akademisi kampus yang telah memberikan kinerja dan kontribusi selama kurung waktu setahun dalam berbagai bidang, ada beberapa kategori diantaranya kategori dosen teladan dan pemberian satya lencana kepada para ASN. Tahun 2024 ini […]